Saat ini berbagai merk dan tipe handphone di jual ke mana-mana, mulai
dari Distributor Resmi, Dealer Resmi hingga pengecer/retailer, mulai
dari merk yang terkenal hingga merk terbaru. Pada dasarnya, kita dapat
mengenali merk dan tipe handphone tertentu jika handphone tersebut masih
baru dan casing handphone tersebut belum pernah diganti.
Beberapa produk merk handphone terbaru, kadang-kadang menyerupai dan
hampir sama dengan merk terkenal, misalnya Handphone Nokia. Banyak
handphond merk terbaru yang mirip sekali dengan handphone Nokia yang
terkenal ini, baterainya pun dapat menggunakan baterai nokia. Jadi,
kalau casingnya diganti
dengan casing Nokia, kita orang awam susah untuk
membedakannya.
Lalu bagaimana mengeceknya? Untuk memastikan tipe handphone tertentu misalnya pada handphone Nokia, cukup ketik:
LOWONGAN PEKERJAAN DI ARTHA PLANET PRINGSEWU
11 years ago
0 komentar:
Post a Comment